© 2024 Rentokil Initial plc dan tunduk pada syarat dan ketentuan yang dituangkan dalam pernyataan hukum.
Di tempat-tempat yang membutuhkan tingkat kebersihan yang tinggi, keset lantai tidak hanya menjadi cara sempurna untuk menambah nilai estetika tetapi juga sebagai cara untuk meningkatkan kenyamanan pelanggan dan karyawan, perlindungan bagi lantai, meningkatkan keselamatan dan kebersihan.
Keset lantai akan sangat berguna untuk menjaga lantai tetap bersih dan kering, karena dapat menjebak air dan mengurangi air yang dibawa masuk terutama selama musim hujan. Tahukah Anda? selama musim hujan jumlah kotoran dan puing-puing yang terbawa masuk ke area indoor dapat berlipat ganda hingga 12 kali lipat.
Tahukah Anda? 35% dari cedera di tempat kerja umumnya disebabkan karena terpeleset, tersandung dan terjatuh. Keset lantai yang ditempatkan di tempat yang tepat untuk alasan kesehatan dan keselamatan dapat membantu Anda mencegah lantai yang licin di area tempat kerja yang mudah berminyak dan basah.
Meningkatkan keselamatan kerja dan efektivitas produktivitas tidak diragukan lagi menjadi tantangan bagi setiap perusahaan. Mempertimbangkan untuk menempatkan keset anti selip di area tempat kerja di mana permukaan lantai basah tersedia atau stasiun kerja produksi akan sangat berfungsi dalam mencegah risiko karyawan dan tamu yang terpeleset, tersandung ataupun terjatuh.
Tahukah Anda? 42% orang menilai kebersihan berdasarkan penampilan lantai. Penampilan lantai yang kotor secara alami membuat orang menjauh dan secara tidak langsung memengaruhi kredibilitas merek Anda.
Menempatkan keset tepat di pintu masuk lobi membantu perusahaan membangun kesan positif kepada tamu Anda dengan memberikan kesan atau sambutan yang hangat.
Tak hanya itu, penempatan keset pintu di area resepsionis atau pintu masuk gedung Anda dapat membantu mencegah potensi terjatuh dan tersandung bagi karyawan dan tamu Anda.
Calmic Indonesia memberikan saran ahli dan menawarkan layanan keset lantai yang lengkap sesuai dengan kebutuhan bisnis Anda. Apakah Anda memerlukan keset lantai untuk area resepsionis, industri atau area persiapan makanan, Calmic memiliki solusi yang sesuai dengan setiap kebutuhan Anda
Untuk solusi lantai higienis yang mampun menangkap debu dan kotoran serta melindungi lantai Anda, hubungi Calmic Indonesia di 0-8001-333-777 atau hubungi kami secara online hari ini!